Posts

Cara Menggunakan Smart Object Pada Photoshop

Hallo sobat, Hari ini saya akan membahas cara menggunakan Smart Object pada Photoshop. Nah, Smart Object sendiri adalah layer yang memungkinkan kita untuk mengedit isinya tanpa harus mengubah ukuran aslinya. Karena, jika di klik dua kali pada layer tersebut, maka akan terbuka halaman kerja baru yang berisi objek dari layer tersebut. Smart Objek adalah Layer khusus yang berisi data image dari gambar berbasis vector ataupun pixel. Bedanya Layer Smart Object dibandingkan dengan Layer biasa adalah Layer ini akan melindungi keaslian gambar atau objek hingga tidak akan mengubah konten meskipun dilakukan pengeditan pada Layer tersebut. Smart Object akan menjaga keaslian gambar dari tingkat kekontrasan, pengaturan cahaya, pixel warna dan lain sebagainya. Saya sangat sarankan Menggunakan Adobe Photoshop Cs6 biar Nanti Mockup-Mockup dari saya bisa di Jalankan dengan Lancar. Jadi, jika kalian mengedit ukuran ataupun bentuk pada layer smart object (bukan di laman k
Recent posts